SYARAT PENDAFTARAN
- Calon siswa sehat jasmani dan Rohani
- Usia maksimal (kelas X) 17 tahun per 01 Juni 2025
- Menyiapkan dokumen berupa :
- Pas Foto 3 x 4 : 2 Lembar
- (Asli) Surat Pernyataan orangtua peserta didik tentang kesediaan mengikuti segala peraturan dan ketentuan sekolah yang ditulis tangan di atas materai Rp. 10.000 : 1 Lembar
- (Fotocopy) Akta Kelahiran : 1 Lembar
- (Fotocopy) Kartu Keluarga : 1 Lembar
- (Fotocopy) KTP orangtua (ayah dan ibu) : 1 Lembar
- (Fotocopy) Surat Baptis (yang beragam Katolik) : 1 Lembar
- (Fotocopy) Rapor SMP kelas VII semester 1 dan 2 (terlegalisir) : 1 Lembar
- (Fotocopy) Rapor SMP kelas VIII semester 1 dan 2 (terlegalisir) : 1 Lembar
- (Fotocopy) Ijazah (setelah kelulusan) / Surat Keterangan Lulus : 1 Lembar
Beasiswa Bagi Calon Peserta Didik :
- Beasiswa Peserta Didik Tidak Mampu
- (Asli) Bukti Keluarga Tidak Mampu dari RT/RW/Kelurahan
- (Asli) Surat Keterangan peserta program ASAK
- Beasiswa Prestasi Akademik
- (Fotocopy Bukti Sertifikat) Juara 1 - 3 Lomba Mata Pelajaran Tingkat Internasional
- (Fotocopy Bukti Sertifikat) Juara 1 - 3 Lomba Mata Pelajaran Tingkat Nasional
- (Fotocopy Bukti Sertifikat) Juara 1 - 3 Lomba Mata Pelajaran Tingkat Provinsi / Kabupaten
- Surat Keterangan dari Sekolah Asal : Prestasi rata-rata nilai rapor tertinggi (ke-1) dalam 1 Paralel (Khusus Non Feeder)
- Prestasi rata-rata nilai rapor tertinggi (ke-1 s/d ke-10) dalam 1 Paralel (Khusus Feeder)
- Nilai tes Akademik PPDB peringkat 1-10
- Beasiswa Prestasi Non Akademik
- (Fotocopy Bukti Sertifikat) Juara 1 - 3 Lomba Non-Akademik Tingkat Internasional
- (Fotocopy Bukti Sertifikat) Juara 1 - 3 Lomba Non-Akademik Tingkat Nasional
- (Fotocopy Bukti Sertifikat) Juara 1 - 3 Lomba Non-Akademik Tingkat Provinsi / Kabupaten
- Beasiswa Loyalitas
- Calon peserta didik yang memiliki saudara kandung bersekolah di Tarakanita Wilayah Tangerang, anak alumni.
- Beasiswa Siblings
- Calon peserta didik mendaftar bersamaan di sekolah Tarakanita Wilayah Tangerang.
- Beasiswa Pelunasan Di Awal
- Peserta didik yang melunasi seluruh pembiayaan di awal tahun sebelum tanggal 10 Juli 2026 meliputi uang sekolah, UPP, UK Tahunan, UK Bulanan, Tunggakan tahun sebelumnya.